Resep Koyabu, Camilan Lembut Khas Manado Dengan Aroma Pandan

Resep Koyabu, camilan tradisional khas Manado dengan tekstur lembut serta aroma pandan yang begitu nikmat. Kalau masih bingung mau membuat camilan apa untuk teman ngeteh di sore hari, segera contek dan sajikan Resep Koyabu yang enak ini. Dijamin, seisi rumah pasti langsung suka dengan Resep Koyabu ini meskipun baru pertama kali mencobanya. Waktu: 45 Menit Sajian: 36 Bungkus Bahan: 300 gram tepung ketan putih 350 gram kelapa parut kasar 1 sendok teh garam 200 gram gula merah, sisir halus untuk isi 12 lembar daun pandan besar, potong 20 cm, untuk membungkus Cara Membuat Koyabu: 1. Campur tepung ketan putih, kelapa parut, dan garam sampai rata. 2. Ambil selembar daun pandan besar. Tambahkan adonan. Beri isi gula merah. Tutup kembali dengan adonan. 3. Bungkus daun pandan. Semat dengan lidi. 4. Kukus di atas api sedang 30 menit sampai matang.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Resep Koyabu, Camilan Lembut Khas Manado Dengan Aroma Pandan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel